PENGUATAN EKONOMI UMAT SEBAGAI PILAR KEMANDIRIAN DAN KETAHANAN MASYARAKAT DI KOTA DEPOK
DOI:
https://doi.org/10.55122/teratai.v6i2.1781Keywords:
Ekonomi Umat, Syariah, , Kemandirian, Kolaborasi, UMKMAbstract
Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan memperkuat peran ekonomi umat di Kota Depok melalui sinergi lintas sektor. Dengan menghadirkan MUI Kota Depok, pemerintah daerah, BAZNAS, dan mitra strategis, acara ini menekankan penerapan nilai-nilai syariah, keadilan, serta keberkahan dalam membangun kemandirian ekonomi umat.
Talkshow, penandatanganan MoU, Bazaar Halal 2025 dan pendirian Pusat Inkubasi Bisnis Syariah (PINBAS) menjadi langkah awal membangun ekosistem UMKM halal yang berdaya saing. Kolaborasi ini diharapkan mampu menghadirkan gerakan nyata pemberdayaan masyarakat berbasis syariah di Kota Depok.
References
Ascarya. (2021). Sistem Ekonomi Syariah di Indonesia. Rajawali Press.
Chennie, H. (2021). HAR Pemberdayaan Ekonomi Umat Melalui Peningkatan Produksi dalam Sistem Ekonomi Islam. BALANCA : Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 3(01), 17–26. https://doi.org/10.35905/balanca.v3i01.1421
Creswell, J. . (2021). Research Design : Quantitative, and Mixed Methods Approaches (5th Editio).
Huda, N.& Heykal, M. (2020). Ekonomi Pembangunan Syariah.
Karim, A. (2023). Ekonomi Syariah Kontemporer.
Khan, F. (2022). Islamic Microfinance and Community Empowerment. Journal of Islamic Economic, 15(2), 45–60.
Putra, J., Menayang, R. J., Matantu, F., Patty, S., Pieter, M. G., Mondoringin, F., Bolaang, K. A., Utara, M., Agama, K., Selatan, M., Sangihe, K. A., Minahasa, M., Tenggara, M., & Minahasa, K. A. (2020). Merenda: Jurnal Penyuluhan Agama Pemberdayaan Ekonomi Umat: Strategi Menuju Kemandirian dan Kesejahteraan. Jurnal Penyuluh Agama, 1(1), 9–11.
Rahardjo, B. (2022). Literasi Keuangan Syariah dan Digitalisasi UMKM. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 10(1), 45–60.
Rahman, M. (2021). Financial Leteracy and Islamic Micro-Entrepreneurship. International Journal of Islamics and Finance Studies, 7(3), 77–92.
Rahmawati, N. K., Muktiyanto, A., & Rahayu, H. C. (2025). 08 Pengaruh Transformasi Digital Dalam Peningkatan Pendapatan. 6(1), 70–87.
Sugiyono, M. (2021). Metode Penelitian dan Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D.
Terhadap, M., Kewirausahan, P., Hasibuan, N., Rambey, T., & Andriyanty, R. (2020). 1) 2) 3). 26(2), 254–272.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 muphimin amien

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Accepted 2025-12-18
Published 2025-12-30






