PELATIHAN DASAR MICROSOFT OFFICE DAN PENGENALAN TEKNOLOGI KOMPUTER ERA INDUSTRIAL 4.0 KEPADA SISWA SMA MADINATUL QURAN DEPOK

  • Waskita Cahya Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957
  • Filda Angellia Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957
  • Nuraini Purwandari Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957
  • Achmad Fauzi Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957
Keywords: Revolusi Industri 4.0, Office, Pesantren

Abstract

Peran penting teknologi informasi di era revolusi Industry 4.0 yaitu Teknologi informasi merupakan segala teknologi apapun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi. Contoh teknologi informasi adalah komputer, telepon, televisi, handphone, dan alat lain yang merupakan alat elektronik. Teknologi informasi (TI) turut berkembang sejalan dengan perkembangan peradaban manusia. Perkembangan teknologi informasi meliputi perkembangan infrastruktur TI, seperti hardware, software, teknologi penyimpanan data (storage), dan teknologi komunikasi. Salah satu penerapan teknologi informasi dalam bidang komputer yaitu pemahaman tentang Microsoft Office. Sehubungan dengan hal tersebut mengusulkan program pelatihan bagi para siswa SMA Madinatul Qur’an tentang dasar Microsoft Office 2010 sebagai sarana pendukung proses pembelajaran di sekolah serta pengenalan perkembangan revolusi industri 4.0

References

Yazdi, M. (2012, May). E-learning Sebagai Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Teknologi

Informasi. In FORISTEK: Forum Teknik Elektro dan Teknologi Informasi (Vol. 2, No.1).

Santoso, B. (2010). Skema dan Mekanisme Pelatihan: Panduan Penyelenggaraan Pelatihan. Yayasan Terumbu Karang Indonesia

https://indrayoga.files.wordpress.com

https://ilmukomputer.org/2013/02/14/kupas-tuntas-microsoft-word-2010/

https://aptika.kominfo.go.id/2020/01/revolusi-industri-4-0/

https://www.madinatulqurandepok.com/sma/

Published
2021-06-30
How to Cite
Cahya, W., Angellia, F., Purwandari, N., & Fauzi, A. (2021). PELATIHAN DASAR MICROSOFT OFFICE DAN PENGENALAN TEKNOLOGI KOMPUTER ERA INDUSTRIAL 4.0 KEPADA SISWA SMA MADINATUL QURAN DEPOK. Jurnal Pengabdian Teratai, 2(1), 26-33. https://doi.org/10.55122/teratai.v2i1.206